Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2025

PARTISIPASI KEGIATAN OSN

Gambar
OSN ( Olimpiade Sains Nasional ) adalah ajang Kompetisi Sains bagi pelajar SD, SMP, dan SMA di seluruh Indonesia yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional. OSN tahun ini untuk SD Negeri 3 Banjar Anyar diwakili oleh Radit dan Divya dari kelas 4. Pada ajang OSN kali ini Radit mewakili untuk ajang Matematika dan Divya untuk ajang IPAS.  Kikutsertaan mereka dalam OSN kali ini sedikit berbeda karena mereka akan bersaing dengan siswa kelas 5 dari sekolah lain nya di kecamatan Kediri, meskipun bersaing dengan siswa kelas 5 dan dengan persiapan yang sangat singkat tidak mengurungkan semangat mereka dalam mengikuti OSN ini.  OSN kali ini diadakan di SD 2 Buwit, meskipun belum mendapatkan yang terbaik tetapi mereka sudah menunjukkan yang paling maksimal dari apa yang mereka usahakan dan tepat semangat untuk kegiatan selanjutnya.  Adanya OSN ini diharapkan dapat mengantarkan peserta didik untuk menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, kompetisi ini juga merupakan bagian pen...

Kegiatan Keagamaan SD Negeri 3 Banjar Anyar

Gambar
Sekolah kami yaitu SD Negeri 3 Banjar Anyar mengadakan kegiatan keagamaan untuk memfasilitasi siswa dalam mempraktikkan dan memperdalam keyakinan agama mereka. Kegiatan keagamaan ini juga bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan penghayatan siswa terhadap nilai-nilai agama. Adapun kegiatan agama yang dilakukan yaitu untuk yang beragama hindu membuat sarana upakara yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari, untuk yang beragama islam kegiatan yang dilakukan yaitu belajar mengenai kegiatan yang akan dilakukan pada bulan ramadhan, dan untuk yang beragaman kristen kegiatan yang dilakukan yaitu belajar mengenai menghargai keberagaman umat beragama.  Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan penghayatan siswa terhadap nilai-nilai agama, memfasilitasi siswa dalam mempraktikkan dan memperdalam keyakinan agama mereka serta meningkatkan rasa toleransi dan kerukunan antar siswa dari berbagai agama.   Dengan adanya kegiatan ini peserta didik menjadi lebih sadar dan menghay...